GOTONG ROYONG

Administrator 27 Februari 2022 19:02:20 WITA

  1. Minggu, 27 Februari 2022

Untuk tetap menjaga lingkungan tetap bersih kembali Warga Desa Patas melaksanakan Giat Gotong Royong "Nyampat" di hari minggu.

Selain menciptakaan lingkungan yang bersih, giat Gotong Royong "Nyampat" ini juga dapat memupuk rasa persaudaraan antar warga dan rasa peduli terhadap lingkungan sekitar.

Giat Gotong Royong "Nyampat" hari ini dilaksanakan di : 

  • Banjar Dinas Tegalsari ( Jln. Nyoman Pasek RT. 002 dan RT. 004, Jln. Jamaludin RT. 003 dan RT. 005 ),
  • Banjar Dinas Mekarsari ( jln. Pulau Komodo RT.004, jln. Pulau Jawa RT. 005 ),
  • Banjar Dinas Mertasari ( Jln. Anggur RT. 003, 006, dan RT 007, Jln. Nengah Nastra RT. 001, 002, 004, 005, dan 008, Jln. Mangga RT. 009 ), dan
  • Banjar Dinas Tegal Asri ( Jln. Kresna Dana RT. 004, Jln. Gede Rata RT. 006, Jln. Bisma RT. 005, Jln. Yudistira RT. 007 ).

Kegiatan yang dilaksanakan sore ( pukul 15.30 - 16.30 WITA ) ini di koordinir langsung oleh Kelian Banjar Dinas setempat dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan yang berlaku.

 

 

 

#pataslebihbaik

 

Komentar atas GOTONG ROYONG

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Patas

tampilkan dalam peta lebih besar