PELAKSANAAN PEMUTAKHIRAN DATA KPM PENERIMA BLT-DD
22 April 2021 15:53:46 WITA
Kamis, 22 April 2021
Bertempat di GOR Amartha Desa Patas, Pemerintah Desa Patas bersama dengan BPD Desa Patas melaksanakan kegiatan “Evaluasi Dan Pemutahiran KPM BLT-DD Tahun 2021”.
Berlangsung dari pukul 14.00 Wita, kegiatan ini dibuka langsung oleh Ketua BPD Patas Nursalim,S.Ag.
Perbekel Patas I Kadek Sara Adnyana, S.Pd dalam sambutannya menyampaikan bahwa pentingnya pemutakhirtan data KPM ini agar BLT-DD tahap selanjutnya dapat direalisasikan kepada masyarakat. Lebih lanjut Perbekel menyampaikan kepada Ketua RT sedesa patas yang hadir dalam kesempatan ini agar RT tidak bosan mengingatkan warga-nya agar tetap patuh dan disiplin dalam melaksanakan Protokol Kesehatan yang berlaku.
Hasil Musdesus Evaluasi Dan Pemutahiran Kpm BLT-DD antara lain :
- Menyerap informasi perubahan status sosial ekonomi KPM BLT-DD
- Memutuskan adanya penggantian KPM BLT-DDbulan April 2021 sebanyak 6 orang dengan pertimbangan meninggal dunia, pindah alamat, dan sudah produktif.
#pataslebihbaik
Komentar atas PELAKSANAAN PEMUTAKHIRAN DATA KPM PENERIMA BLT-DD
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Kegiatan Posyandu “Jalak Putih” Banjar Dinas Tegal Asri, Desa Patas
- Musyawarah Desa Patas Tetapkan Perubahan APBDes Tahun Anggaran 2024
- MUSRENBANGDES Desa Patas Bahas Perubahan RPJMDes 2020-2027 dan Penyusunan RKPDes Tahun 2025
- Sembilan ( Desa Cinta Statistik ) Dicanangkan, Pelopor Data Valid dan Rapi
- LOMBA GERAK JALAN TINGKAT PKK SEKECAMATAN GEROKGAK TAHUN 2024
- Kemeriahan Lomba Bulan Bung Karno VI di Desa Patas
- Kegiatan Posyandu Jalak Putih, Perhatian Kesehatan untuk Generasi Muda Desa Patas