PERBEKEL PATAS MENERIMA KUNJUNGAN BUPATI WAKATOBI
26 Juli 2023 16:18:59 WITA
Perbekel Patas Bapak I Kadek Sara Adnyana, S.Pd menerima kunjungan kerja Pemda Wakatobi yang dipimpin langsung oleh Bupati Wakatobi Bapak H.Haliana,SE.
Perbekel dalam kesempatan ini juga menyampaikan ucapan terimakasih kepada para tamu atas kunjungannya dan lebih lanjut memaparkan tentang kondisi Desa Patas secara umum.
Bertempat di Kantor CV.Putra Bahari Milk Fish Bali hadir juga Staf Kementrian Kelautan dan Perikanan Direktur Usaha dan Investasi Bapak Dr. CATUR SARWANTO, S.Pt.,M.Si, Ketua Tim Kerja Pelayanan dan Kemitraan Bapak Ir. BAMBANG SUKACA, MP, Penanggung Jawab Investasi Ibu Nita, dan Staf Investasi Bapak Nasa. [Rabu, 26 Juli 2023].
Komentar atas PERBEKEL PATAS MENERIMA KUNJUNGAN BUPATI WAKATOBI
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Pelatihan, Dan Mitigasi Bencana Serta Penguatan Sistem Peringatan Dini Tsunami
- Musyawarah Desa Khusus BLT DD Periode Oktober 2025
- WORLD CLEAN UP DAY 2025
- Penyerahan Dokumen Kependudukan Akta Kematian
- Pembinaan Kearsipan Dinamis aktif dan inakatif
- Perbekel Patas Beserta Perangkat Desa Menghadiri Undangan Puja Wali di Padmasana Kantor Camat Gerokg
- Perbekel Desa Patas Beserta Kelian Adat Desa Patas dan Kadus Menghadiri Kegiatan PKKMB
















